
Kabid Pemberdayaan Ekonomi dan Kerjasama DPMG Kota Banda Aceh, Fakrul Razi, ST. MM wakili Kepala Dinas dalam acara Coffee Morning dan Rapat Asosiasi Keuchik Kec. Kuta Alam (Asokulam) dengan Stakeholder terkait, Senin (23-12-2024) bertempat di Abral Coffee (kanton BSIP Aceh) Gampong Kota Baru Kec. Kuta Alam.
Turut hadir Ketua Komisi IV DPRK (Farid Nyak Umar, ST), Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Setda Kota (Iskandar, S.Sos, M.Si), Forkopimcam Kuta Alam, dan seluruh Keuchik dalam Kec. Kuta Alam.